Peta Sebaran Desa Tertinggal, Berkembang, dan Mandiri di Kalimantan Selatan (Sumber Kemendesa)

Daftar desa berkembang menjadi mandiri lokus kemendesa Daftar desa tertinggal menjadi berkembang lokus kemendesa

Kondisi Tenaga Pendamping Provinsi Kalsel Kondisi Maret 2017

Berikut kondisi Tenaga Ahli, Pendamping Pemberdayaan, Pendamping Teknik Infrastruktur dan Pendamping Lokal Desa Provinsi Kalimantan Selatan keadaan Maret 2017.  

Realisasi Penggunaan Dana Desa Provinsi Kalimantan Selatan Sampai dengan November 2017

Sebagai bentuk keterbukaan informasi publik, berikut ini ditampilkan grafik realisasi penggunaan Dana Desa Provinsi Kalimantan Selatan sampai dengan 30 November 2017.   *)klik gambar untuk memperbesar

Rencana Strategis BPMPD Tahun 2016 – 2021

Rencana Strategis ( Renstra ) Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Provinsi Kalsel Tahun 2016 - 2021 mempunyai arti strategis karena di dalamnya memuat...

Penanaman Pohon Bersama di Hutan Kota Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan

Bertempat di kawasan perkantoran Pemerintaha Provinsi Kalimantan Selatan pada hari Jum’at (15/12) diadakan apel pagi sekaligus penanaman pohon bersama seluruh SKPD lingkup Pemerintah Provinsi...

Bersama Melawan Narkoba

Dalam rangka Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba maka Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Selatan menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Penggiat Anti Narkoba...

Berita Lainnya